Beranda blog Halaman 8
Banda Aceh, Buana.News – Serikat Aksi Peduli Aceh (SAPA) mengkritik kinerja Panitia Khusus (Pansus) Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) terkait pengelolaan Bank Aceh Syariah, terutama dalam hal penggunaan dana Corporate Social Responsibility (CSR). Ketua SAPA, Fauzan Adami, menyampaikan kekecewaannya terhadap...
Aceh Utara, Buana.News – Menanggapi laporan sejumlah media terkait dugaan penarikan retribusi pelataran pasar tanpa tanda bukti, Kepala Bidang Pasar Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, dan UKM (Disperindagkop dan UKM) Aceh Utara, Zuraida Hanum, memberikan klarifikasi, pada Sabtu (28/9). Zuraida menjelaskan bahwa...
Aceh Utara, Buana News - Kepala Kepolisian Resor Aceh Utara AKBP Nanang Indra Bakti, S.H., S.I.K. hadiri kegiatan pemusnahan Dokumen Arsip Perwabkeu (Pertanggung Jawaban Keuangan) mulai tahun 2004 s.d 2018, yang digelar dan berlangsung di halaman belakang mako Polres...
Lhokseumawe, Buana.News – Dalam rangka memperingati HUT ke-79 Tentara Nasional Indonesia (TNI), sejumlah kegiatan bakti sosial digelar di Waduk Pusong, Kecamatan Banda Sakti, Lhokseumawe, pada Kamis (26/9/2024). Kegiatan tersebut meliputi penanaman bibit mangrove dan gotong royong membersihkan sampah di sekitar...
Bireuen, Buana.News – Majelis Hakim Mahkamah Syar’iyah Bireuen memvonis bebas seorang kakek berinisial M (76) dari segala tuntutan hukum terkait kasus dugaan rudapaksa dan pelecehan terhadap anak di bawah umur. Putusan ini sesuai dengan register perkara jinayah nomor 03/JN/2024/MS.Bir. Dalam...
Aceh Singkil, Buana.News – Penjabat (Pj) Bupati Aceh Singkil tak hadir di Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Aceh Singkil yang beragenda penyampaian visi, misi, serta program kerja calon Bupati dan Wakil Bupati untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)...
Banda Aceh, Buana.News – Serikat Aksi Peduli Aceh (SAPA) melalui Kepala Divisi Advokasi dan Kebijakannya, Ishak, SH, mengkritik keras Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh terkait keputusan kontroversial yang dinilai tidak netral dan berpotensi mencederai demokrasi dalam proses pemilihan di...
Subulussalam, Buana.News – Ketua Yayasan Advokasi Rakyat Aceh (YARA), Safaruddin, S.H., M.H., menegaskan bahwa Surat Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Nomor 1213/PL.02.2-SD/11/2024 tertanggal 23 September 2024, tetap harus berpedoman pada Undang-Undang Pemerintahan Aceh (UUPA) dan Qanun. Dalam pernyataannya kepada wartawan...
Aceh Utara, Buana News - Satu unit rumah berkontruksi kayu milik Latifa (54) di gampong lueng baroe Kecamatan lapang Kabupaten Aceh Utara ludes terbakar sekira pukul 12.30 wib. Rabu, (25/4/2024) siang. Kejadian tersebut bermula saat saksi Irwandi (32) yang merupakan...
Aceh Utara, Buana News - Kapolres Aceh Utara AKBP Nanang Indra Bakti, S.H., S.I.K. hadiri rapat paripurna DPRK Aceh Utara masa persidangan III tahun sidang 2024 terkait penyampaian Visi dan Misi pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil bupati Aceh...

EDITOR PICKS